Pengertian dan Prosedur LOTO (Lockout Tagout)
Hebbie Ilma Adzim, S.ST Label K3LOTO | Juli 01, 2021
Pengertian / Definisi LOTO (Lockout Tagout) ialah suatu prosedur untuk menjamin mesin/alat berbahaya secara tepat telah dimatikan dan tidak akan menyala kembali selama pekerjaan berbahaya ataupun pekerjaan perbaikan / perawatan sedang berlangsung sampai dengan pekerjaan tersebut telah selesai.
Prosedur Umum LOTO (Lockout Tagout) antara lain
- Mengidentifikasi Sumber Energi.
- Mengisolasi dan mematikan Sumber Energi.
- Mengunci dan Memberi Tanda Bahaya pada Sumber Energi.
- Memastikan Efektivitas Isolasi Sumber Energi.
Komentar
Berbagi Sedekah
Jika pembaca suka dengan apa yang kami kerjakan dan ingin berbagi sedekah untuk penulis, maka bisa dengan memindai gambar kode QRIS kami atau unduh gambar kode QRIS kami. Pembaca juga dapat memberi sedekah melalui Paypal melalui tautan https://www.paypal.me/ilmaadzim.
Pembaca juga dapat berbagi sedekah ilmu dengan membagikan ilmu yang penulis pelajari dan sampaikan di dalam artikel ini secara luas dengan menekan tombol di ujung kanan atas layar gawai lalu pilih pilihan berbagi artikel yang dikehendaki.